Sabtu, 21 Juli 2012

Manfaat Kulit Manggis Untuk Kesehatan

Manfaat Kulit Manggis - Siapa yang tidak tahu buah manggis, buah berkulit tebal yang memiliki rasa yang cukup membuat yang mengkonsumsinya akan ketagihan.

Selain rasa yang enak dari buah manggis itu sendiri, ternyata kulitnya yang berwarna hitam dan tebal ini sangat bermanfaat bagi kita, berikut kita akan membahas manfaat kulit manggis.


Manfaat Kulit Manggis




Manfaat Kulit Manggis untuk kesehatan:

Kulit manggis sebagai penyeimbang sistem kelenjar endokrin
Zat xanthone dalam kulit manggis terbukti dapat menyeimbangkan kelenjar endokrin, keseimbangan dari semua hormon akan timbul jika sistem endokrin seimbang.

Kulit manggis untuk menjaga kesehatan otak
Penurunan fungsi otak dalam diri manusia bisa diminimalisir dengan antioksidan yang terdapat dalam kulit manggis, juga dapat mencegah penyakit demensia dan alzheimer. Penyakit parkinson (penyakit yang disebabkan oleh rusaknya sistem syaraf) juga dapat diminimalisir.

Kulit manggis pencegah stress
Seimbangnya hormon korsitol yang baik untuk menurunkan depresi saat kita dalam keadaan stress, kulit manggis yang mengandung zat xanthone adalah penghasil hormon korsitol.

Kulit manggis untuk penjaga kesehatan pencernaan
Kadar asam yang tinggi dapat diturunkan dengan salah satu kandungan zat yang ada didalam kulit manggis yaitu antioksidan. Iritasi yang ditemukan pada usus besar dan kecil, bakteri, parasit serta jamur juga bisa diperangi dengan zat antimikroba dalam kulit manggis.

Selain itu manfaat kulit manggis adalah sebagai pencegah batu ginjal, sebagai peningkat energi, menjaga kesehatan dalam tubuh, serta untuk menurunkan berat badan. A

Tidak ada komentar:

Posting Komentar